Hadits : "Allah merahmati seseorang yang bermurah hati jika ia menjual, membeli, dan menagih (utang)"
Hadits : "Allah merahmati seseorang yang bermurah hati jika ia menjual, membeli, dan menagih (utang)"
عن جابر رضي الله عنه : أن رسول الله صلى الله عليه وسلم قال: «رحِم الله رَجُلا سَمْحَا إذا باع، وإذا اشترى، وإذا اقْتَضَى».
[صحيح] - (رواه البخاري)
Jabir radhiyallahu 'anhu meriwayatkan bahwa Rasulullah ﷺ bersabda, "Semoga Allah merahmati seseorang yang bermurah hati jika ia menjual, membeli, dan menagih (utang)."
(Hadits shahih - Diriwayatkan Al Bukhari)
Komentar
Posting Komentar